banner 728x250

Kapolres Metro Jakpus Sampaikan Bahaya Penyalahgunaan Narkotika

  • Bagikan
banner 468x60

Jakarta – Tim Pemburu Narkoba (TPN) Polres Metro Jakarta Pusat memberikan pembinaan dan penyuluhan tentang narkoba di Gedung Interaksi Masyarakat (GIM) Rw 07 Kel. Tanah Tinggi, Kec.Johar Baru, Jakarta Pusat, Rabu malam (7/6).

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Suyudi Ario Seto SIK, Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Pusat, Wakasat Narkoba Polres Metro Jakarta Pusat bersama rombongannya yakni para Kanit Narkoba Polres Metro Jakarta Pusat, para Perwira Narkoba Polres Metro Jakarta Pusat, Tim Pemburu Narkoba (TPN) Polres Metro Jakarta Pusat. Serta pengurus RT, RW dan warga Johar Baru Jakarta Pusat.

banner 336x280

Pada kesempatan tersebut Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Suyudi Ario Seto SIK menyampaikan himbauan terkait bahaya penyalahgunaan narkotika. Narkoba sangat berbahaya tidak hanya untuk diri sendiri, keluarga dan lingkungan juga akan kena dampaknya.

Kapolres mengajak warga untuk bersama sama memerangi narkoba, karena narkoba sudah masuk ke berbagai elemen, mulai dari anak anak hingga dewas, mulai dari pelajar hingga mahasiswa.

Karena itu, untuk memberantas narkoba butuh kerjasama semua pihak, karena tugas memberantas harus dilakukan secara bersama sama.

banner 336x280
banner 120x600
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Close